Pantun
Tidak lupa membeli sayur bayam
Jangan lupa untuk belajar
Ada kucing sedang berjalan
Mencari makan sampai ketemu
Ada PR harus dikerjakan
Agar gurumu tidak memarahimu
Zakia sedang meminum susu
Susunya beli di warung Nadia
Jangan lupa untuk membaca buku
Agar membuka jendela dunia
Hari Minggu bersih-bersih rumah
Pertama membersihkan ruang tamu
Hormati gurumu di sekolah
Agar disayang sama gurumu
Budi ingin ke rumahnya Amar
Budi ingin menjadi pengrajin
Jika kita kepingin pintar
Belajarlah dengan rajin
No comments:
Post a Comment